Layanan 360°

Di OPTIMA Media and Advertising, kami bangga dapat menyediakan berbagai layanan untuk membantu klien kami mencapai tujuan pemasaran mereka. Layanan kami meliputi:

Publikasi Media

Paket Langganan

optima-insight
optima-insight

Survei & Analisis

Fokus pada memperoleh hasil yang solid melalui survei untuk mendukung pengambilan keputusan.

DIGIpol adalah Agensi Iklan Politik di bawah Optima Media Group. Kami fokus pada layanan Kampanye Digital Terintegrasi dan memiliki pengalaman dalam memenangkan kampanye untuk kandidat presiden dan legislatif pada tahun 2024.